Polres Pohuwato menggelar Operasi Patuh Otanaha 2024 dengan pendekatan simpatik dan humanis dengan membagikan helm gratis kepada pengendara sepeda motor.
Operasi Patuh Otanaha Polres Pohuwato dimulai hari ini ditandai dengan adanya apel gelar pasukan yang di laksanakan di Lapangan Mapolres Pohuwato, Senin (15/07/2024).
Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, menghadiri Apel Gelar Pasukan dalam rangka Operasi Patuh Otanaha 2024 yang diselenggarakan di lapangan Polres Pohuwato.
CARAPANDANG - Kepala Kepolisian Resor (Polres) Pohuwato AKBP Winarno, S.H., S.IK, memimpin apel gelar pasukan Operasi Kepolisian Kewilayahan Patuh Otanaha 2024, Senin (15/07/2024).
Team Resmob Otanaha DitReskrimum Polda Gorontalo berhasil menangkap seorang residivis kasus pencurian di Kelurahan Oluhuta Utara, Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango.
Kedatangan Presiden republik indonesia Jokowidodo ke Provinsi Gorontalo diwarnai dengan komplain masyarakat terkait belum selesainya masalah ganti rugi lahan bandara Pohuwato
Kepolisian Resort (Polres) Pohuwato melalui Satuan Lalulintas (Satlantas) akan melakukan penindakan dalam operasi Zebra Otanaha tahun 2023 terhadap pengendara yang melanggar peraturan jalan raya di wilayah hukum Kabupaten Pohuwato.
Rapat ekspose hasil penilaian pengadaan tanah untuk pembangunan bandara Pohuwato dihadiri langsung Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Ketua DPRD, Nasir Giasi, Sekda Iskandar Datau, tim appraisal, pimpinan OPD, Camat Randangan di meeting room kantor bupati, Jum'at, (23/6/2023).