Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Bertolak ke Jakarta

Saipul Mbuinga dan Suharsi Igirisa, Rabu (24/07/2024) pagi ini akan melakukan perjalanan ke Jakarta.

Kelurahan Libuo Wakili Kabupaten Pohuwato dalam Lomba Desa/Kelurahan Tiigkat Provinsi Gorontalo

Penilaian Kelurahan Libuo berlangsung di halaman kantor kelurahan dan dihadiri Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Sekda Pohuwato, Iskandar Datau, tim penilai, Zukri Surotinojo, serta tim penilaian lainnya dari tingkat provinsi, Kamis, (20/06/2024).

Aliansi Mahasiswa Unipo Kembali Gelar Unjuk Rasa Tuntut Pemecatan Wakil Rektor II

Di depan Gedung Rektorat Universitas Pohuwato, Aliansi Mahasiswa Unipo kembali menggelar aksi pada hari ini, Selasa, (07/05/2024), untuk menuntut pemecatan Wakil Rektor II. Ini merupakan aksi kedua dalam waktu seminggu dengan tuntutan yang sama seperti sebelumnya.

Mewakili Bupati, Iskandar Datau Buka Kegiatan PLP2B

Kampanye kegiatan Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (PLP2B) yang berlangsung di aula Dinas PUPR dibuka Bupati Pohuwato diwakili Sekretaris Daerah, Iskandar Datau, Rabu, (30/8/2023).

Mewakili Bupati, Nikson Pakaya Tutup Pelatihan Damkar Non ASN Goronto

Pelatihan Dasar Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan yang berlangsung selama 5 hari dan diikuti 79 Personil Damkar Non ASN se-Provinsi Gorontalo di Balai Diklat, Desa Karya Indah, Kecamatan Buntulia resmi ditutup, Sabtu, (26/8/2023).

Ratusan Perwakilan Penambang Datangi Rumah Jabatan Bupati Saipul

Ratusan perwakilan penambang mendatangi rumah jabatan bupati dan ingin bertemu langsung dengan Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Senin, (7/8/2023).

Wabup Suharsi Terima Kunjungan Perwakilan Kemensos

Staf Kementerian Sosial RI, M. Imam Saputra menjelaskan, tujuan kami ke daerah termasuk Provinsi Gorontalo khususnya Pohuwato untuk mengecek langsung transaksi PKH dan PKM

Wakil Bupati Suharsi Pimpin Apel Gebyar SMS Jilid III

Gebyar SMS yang mengusung tema “Penanggulangan kemiskinan, inflasi dan stunting

Wakil Bupati Pohuwato Hadiri Rapat Forkopimda Bersama Pj Gubernur Gorontalo

Wakil Bupati Pohuwato Hadiri Rapat Forkopimda Bersama Pj Gubernur Gorontalo

Desa Padengo Wakili Pohuwato Lomba Desa dan Kelurahan Tingkat Provinsi

Penilaian lomba desa dan kelurahan tingkat Provinsi Gorontalo mengusung tema "Tata kelola pemerintahan yang baik dalam mewujudkan stabilitas ekonomi dan sosial desa dan kelurahan."

SMS Jilid III, Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Serahkan Bantuan untuk Masyarakat

Gerakan Bersama Melayani Rakyat, Sehat, Maju, dan Sejahtera (Gebyar SMS) jilid III di Kecamatan Popayato Timur yang berlangsung di halaman kantor kecamatan diisi pula dengan penyerahan berbagai bantuan untuk masyarakat yang berada di Kecamatan Popayato Timur, Kamis, (15/6/2023). 

Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Hadiri Rapat Paripurna DPRD

Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga bersama Wakil Bupati, Suharsi Igirisa menghadiri rapat paripurna ke-48 penyerahan keputusan DPRD tentang rekomendasi atas laporan keterangan pertanggung jawaban kepala daerah Kabupaten Pohuwato tahun 2022.

Kuota 30% Keterwakilan Perempuan di Politik, Wabup Suharsi Ingatkan Untuk Saling Mendukung

ngka keterwakilan perempuan dalam kancah politik terus saja meningkat

Wakili Bupati, Asisten Administrasi Umum Pohuwato Hadiri Sertijab Gubernur Gorontalo

Asisten Administrasi Umum, Mohamad Trizal Entengo menghadiri serah terima jabatan (sertijab) penjabat gubernur Gorontalo, Senin, (15/5/2023)

Perayaan Ketupat di Tunas Jaya-Popayato, Wakil Bupati Pohuwato Jadi Tamu Istimewa

Wakil Bupati Pohuwato Suharsi Igirisa menjadi tamu istimewa dalam gelaran kegiatan lebaran ketupat yang dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Tunas Jaya, Kecamatan Popayato Barat, Sabtu (29/04/2023).

Malam Ke-27 Ramadan, Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Jalankan Tradisi Tumbilotohe

Malam ke-27 bulan Ramadan khususnya di Gorontalo identik dengan pasang lampu atau tumbilotohe.