Kampanye Blusukan di Randangan, Masyarakat Sambut Saipul Mbuinga Antusias

Antusiasme tampak di Desa Omayuwa dan Imbodu, Kecamatan Randangan, saat warga menyambut kedatangan Saipul A. Mbuinga dalam kampanye blusukannya. Selasa, (5/11/2024).

Kapolda Gorontalo Hadiri Penanaman Guna Mendukung Program Prioritas 100 Hari Asta Cita Presiden RI

Kapolda Gorontalo didampingi Waka Polda bersama seluruh Pejabat Utama menghadiri kegiatan penanaman dalam rangka mendukung Program Prioritas 100 Hari Asta Cita Presiden RI bidang ketahanan pangan.

Ketua Komando Pasangan SIAP Sambut Antusias Dukungan Luar Biasa Anak Muda Pohuwato

Suara muda bergema di Kecamatan Paguat-Dengilo, mengusung semangat keberlanjutan pembangunan bersama pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato, Saipul Mbuinga-Iwan Adam (SIAP).

Tindak Lanjuti Aspirasi Petani, Paslon SIAP Kerahkan Lima Unit Alat Berat

Aspirasi yang disampaikan warga Kecamatan Dengilo saat Paslon SIAP menggelar kampanye dialogis pada Rabu (30/10) ini segera ditindaklanjuti dengan mendatangkan eskavator di bendung Desa Padengo untuk memastikan suplai air bersih hingga ke lahan persawahan warga.

Pasca Kebakaran di Polda Gorontalo, Kabid Humas: Pelayanan Masyarakat Tetap Berjalan Normal

Kabid Humas Polda Gorontalo Kombes menyampaikan bahwa meskipun insiden kebakaran menyebabkan kerusakan tetapi seluruh layanan publik Polda Gorontalo tetap berjalan sebagaimana biasa.

Kebakaran di Mako Polda Gorontalo, Api Berasal dari Ruangan Biro Operasional

Sebuah kebakaran terjadi di Markas Komando Polda Gorontalo pada Rabu dini hari (Kamis, 31 Oktober 2024), sekitar pukul 00.45 WITA.