Aki Laris Tiana Une, balita berusia 6 bulan asal Desa Molamahu, Kecamatan Paguat, terus berjuang untuk hidup dengan bantuan prosedur pembuangan kotoran melalui operasi di bagian perut.
Desa Manunggal Karya menjadi saksi dimulainya groundbreaking konstruksi percetakan sawah baru yang ditandai dengan pemecahan kendi oleh Gubernur Gorontalo, Gusnar Ismail, didampingi Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Senin (08/12/2025).
Program unggulan pemerintahan Bupati Saipul A. Mbuinga dan Wakil Bupati Iwan S. Adam ini resmi dilaunching di Desa Puncak Jaya, Kecamatan Taluditi, oleh Bupati Pohuwato, Saipul Mbuinga, Selasa (11/11/2025).
Musyawarah Desa Pemilihan Kepala Desa Antar Waktu (PAW) Desa Ayula, Kecamatan Randangan, periode 2025–2030, berlangsung khidmat dan demokratis di lapangan Dusun Mootilango, Rabu (22/10/2025).
Pembangunan Musala Ar-Rahman di Dusun Suka Maju, Desa Butungale, Kecamatan Popayato Barat, mendapat perhatian langsung dari Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga.
Sunarti Mantiri (55), seorang petani asal Dusun Suka Damai, Desa Telaga, Kecamatan Popayato. Rumah sederhana miliknya hangus dilalap si jago merah pada Senin malam (20/10/2025) sekitar pukul 21.00 WITA.