Dengan penguatan tersebut, kata dia, muncul pemahaman yang disusul dengan kepercayaan dan respek.
"Penguatan filosofi dilakukan dengan berbagai penguatan kreator desainer pembatik untuk menyatukan ide pikiran yang menjadi tambahan," ujarnya.
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengatakan atas nama Pemkot Mojokerto mengucap terima kasih kepada Kemenparekraf, karena Kota Mojokerto diberikan pendampingan dan anggaran selama tiga bulan kepada pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) "Hasilnya adalah produk fashion dan aksesoris dari batik," ucapnya.