Pemkab Pohuwato Raih Penghargaan UHC dari Pusat

Pemerintah Kabupaten Pohuwato kembali mencatatkan prestasi membanggakan dengan meraih penghargaan Universal Health Coverage (UHC) dari pemerintah pusat.

Pemkab Pohuwato Terima Insentif Fiskal Tahun Berjalan

Pemerintah Daerah Kabupaten Pohuwato kembali menerima insentif fiskal tahun berjalan untuk kategori pengendalian inflasi daerah periode pertama tahun 2024.

Pemkab Pohuwato Apresiasi PT MGI Atas Gerakan Sejuta Frame Kacamata Medis Gratis

Bupati Pohuwato diwakili Asisten Perekonomian, Fitriani Lasantu, mengapresiasi langkah baik dari PT. MGI atas gerakan donasi sejuta frame kacamata medis gratis untuk penderita glaukoma

Pemkab Pohuwato dan Universitas Muhammadiyah Gorontalo Teken Kerja Sama di Bidang Pendidikan

Wakil Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa, menghadiri undangan Kerja Sama antara Pemerintah Daerah Kabupaten Pohuwato dan Universitas Muhammadiyah Gorontalo tentang pengembangan pendidikan yang ada di Kabupaten Pohuwato, Jumat, (19/07/2024).

KPU Pohuwato Umumkan Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Parpol PSU Pohuwato

KPU Pohuwato telah mengumumkan rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara partai politik untuk calon anggota DPRD Provinsi Dapil VI Boalemo Pohuwato, dalam rapat pleno rekapitulasi suara Pemungutan Suara Ulang (PSU) tingkat Kabupaten Pohuwato.

Bupati Saipul Beri Sepeda Listik untuk Seorang Siswa SMK Negeri 1 Marisa

Bupati Saipul berharap semoga sepeda listrik ini bisa membantu anak tersebut untuk melanjutkan pendidikan, dan insyaallah anak ini bisa berhasil sampai keperguruan tinggi dan sukses masa depannya.

Pemkab Pohuwato dan Lembaga Adat Gelar Hari Asyura 10 Muharram 1446 H

Pemerintah Daerah Kabupaten Pohuwato bersama Lembaga Adat menggelar perayaan Hari Asyura (10 Muharram) 1446 H yang berlangsung di Masjid Agung Baiturrahim, Senin, (15/07/2024).

Pemkab Pohuwato Gelar Doa Akhir Tahun 1445 Hijriah

Dalam rangka perayaan tahun baru Islam 1 Muharram 1446 Hijriah tingkat Kabupaten Pohuwato, pemerintah daerah dan pemangku adat menggelar doa akhir tahun 1445 Hijriah, dan doa awal tahun 1446 Hijriah.

Upacara Hari Bhayangkara ke-78, Kapolda Gorontalo : Tanamkan Tanggung Jawab Moral Untuk Polri Yang Presisi

Dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara ke-78 Polda Gorontalo Gelar Upacara Hari Bhangkara Ke-78 yang di laksanakan di lapangan Tribrata SPN Batudaa, Senin (01/07/2024).

Peduli Pariwisata, Pemkab Pohuwato Kembali Gelar Festival Pesona Pohon Cinta 2024

Dalam upaya untuk mengembangkan dunia pariwisata, maka lewat Event Festival Pesona Pohon Cinta (FPPC) 2024 ini, Pemkab Pohuwato bersama Bank Indonesia berniat mendatangkan Artis Ibukota Erie Suzan.

Pemkab Pohuwato Terima Kunjungan Kepala Kajari Pohuwato

Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga menerima kunjungan silaturahmi Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Pohuwato, Dr. Arjuna Meghanada Wiritanaya,S.H.,M.H, Kamis, (20/06/2024).

Pemkab Pohuwato Gelar Musrenbag RPJPD 2025-2045

Musrenbang yang mengusung visi, Pohuwato yang maju, mandiri, harmonis berbasis SDA bernilai tambah dan berkelanjutan yang ditunjang SDM handal berlandaskan nilai-nilai religius turut diikuti secara virtual oleh Rektor Unipo, UNG, serta para tim ahli dan penyusun, Rabu, (19/06/2024).

KPU Pohuwato Umumkan Hasil Vermin Salahuddin Pakaya dan Vicky Prasetyo

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pohuwato umumkan hasil verifikasi administrasi dokumen perbaikan (Vermin) ke-1 bakal calon perseorangan Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato, Salahudin Pakaya dan Vicky Prastyo. Selasa, (18/06/2024).

Ratusan UMKM Dapatkan Bantuan Usaha Stimulus

Bantuan ini, merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mendukung pelaku UMKM dalam mengembangkan usahanya.

Sambut Idul Adha, Pemkab Pohuwato Gelar Gerakan Pangan Murah

Kegiatan ini digelar sebagai upaya mengatasi lonjakan harga pangan, yang biasanya terjadi menjelang hari besar keagamaan.

Polri Kirimkan 7 Polwan Jadi Petugas Pelayanan Ibadah Haji, Ini Tugasnya

Pengiriman ini sebagai langkah Polri yang menjadi bagian tugas dan fungsinya sebagai Linjam (Perlindungan Jemaah).