Membentang di area seluas 401 km persegi, Angkor dipenuhi sisa-sisa bangunan yang indah dari berbagai ibu kota Kerajaan Khmer dari abad ke-9 hingga ke-15. Lokasi tersebut juga memiliki sejumlah candi utama seperti Angkor Wat, Angkor Thom, Bayon, Chau Say Tevoda, dan Ta Keo.
Taman Arkeologi Angkor Raup Pendapatan 20,3 Juta Dolar AS
Taman Arkeologi Angkor yang populer di Kamboja meraup 20,3 juta dolar AS (1 dolar AS = Rp15.198) dari penjualan tiket dalam tujuh bulan pertama 2023, naik 502 persen