Tim gabungan Pemerintah Daerah Kabupaten Pohuwato menutup sementara aktivitas hiburan malam yang berkedok cafe di wilayah Kecamatan Randangan, Jum'at (26/05/2023).
Pembangunan jalan akses bandara imbodu tersebut ditandai dengan pemecahan kendi oleh Penjabat Gubernur Gorontalo, Ir. Ismail Pakaya yang didampingi Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Kamis, (25/5/2023).
Seorang Sekretaris Desa atau Sekdes di Kabupaten Pohuwato diduga melakukan perzinahan dengan istri orang. Ia merupakan seorang Sekdes di Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato berinisial IM.
Pelaksanaan Ramah Tamah tersebut diselenggarakan karena adanya Penjabat Gubernur Gorontalo, Ismail Pakaya yang merupakan Mantan Pejabat Pemerintah Kabupaten Pohuwato dengan jabatan Kepala Bappeda pada masa pemerintah SYAH.
Bertempat di ruang kerja, Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga menerima kunjungan silaturahmi Kepala BNN Provinsi Gorontalo yang baru, Brigjen Pol. Rudy Ahmad Sudrajat S.I.K. M.H, Rabu, (24/5/2023).
KemenPPPA Republik Indonesia memverifikasi kondisi lapangan untuk memastikan Kabupaten Pohuwato sebagai daerah yang konsisten menerapkan berbagai program dan kebijakan Kabupaten/Kota Layak Anak
Kepala SMK Negeri 1 Duhiada'a Saiful Hudodoo, M.Pd sangat mengapresiasi dan antusias dengan kegiatan pelatihan Jurnalis yang digelar oleh PJS Pohuwato.
Bimbingan teknis pengelolaan barang milik daerah bagi pengurus barang dan penyimpan barang OPD se-Kabupaten Pohuwato yang dibuka Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga di aula Damhil Kota Gorontalo, Selasa, (23/5/2023).