Kedua event ini dirancang tidak hanya sebagai ajang olahraga dan hiburan, tetapi juga sebagai strategi untuk mempromosikan pariwisata daerah serta meningkatkan perekonomian lokal.
Usai pelaksanaan upacara peringatan Hari Otonomi Daerah (Otda) ke-XXIX, Wakil Bupati Pohuwato, Iwan S. Adam, melakukan penanaman jagung secara simbolis di halaman kantor sementara Bupati Pohuwato, Jumat (25/04/2025).
Wakil Bupati Pohuwato, Iwan S. Adam, menghadiri kegiatan Gebyar Ketupat dan Halalbihalal 1446 Hijriah tingkat Kecamatan Lemito yang berlangsung meriah di Lapangan Olahraga Lemito, Rabu (09/04/2025).
Suasana penuh kehangatan dan kebersamaan mewarnai kegiatan Halalbihalal yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Gorontalo pada Sabtu (05/04/2025) di Ballroom Hotel Grand Sumber Ria, Kota Gorontalo.
. Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa, turut menghadiri talk show dalam rangkaian Hulonthalo Art & Craft Festival yang diselenggarakan di Grand Palace Convention Center
Tokoh masyarakat Wanggarasi Barat, Kecamatan Lemito Lopi Halid menyatakan dukungannya terhadap pemerintahan SMS Jilid II (Saipul Mbuinga -Suharsi Igirisa) sampai tahun 2029 mendatang.
Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga menggelar acara open house di rumah jabatannya usai melaksanakan Salat Iduladha, 10 Zulhijah 1445 H, Senin, (17/06/2024).
Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga bersama Wakil Bupati, Suharsi Igirisa, Ketua TP.PKK Pohuwato, Selvi Mbuinga Monoarfa, dan Sekda Iskandar Datau, didampingi staf ahli bupati, asisten, pimpinan OPD, Camat Paguat, Ikbal Mbuinga, menghadiri halal bihalal yang dirangkaikan dengan semarak ketupat di Desa Bumbulan yang berlangsung di TPI Bumbulan, Kecamatan Paguat, Rabu, (17/04/2024).