Total kekayaannya setelah dikurangi utang tercatat sebesar Rp4.806.046.622. Nilai ini meningkat sekitar Rp750 juta dibandingkan laporan sebelumnya pada April 2023 yang sebesar Rp4,05 miliar.
KPK menggelar OTT di Riau pada Senin (3/11/2025) dan menangkap 10 orang, termasuk Abdul Wahid. Dalam operasi KPK mengamankan sejumlah uang sebagai barang bukti terkait proyek di Dinas PUPR.