Debat publik diikuti 2 Paslon Calon Kepala Daerah (Cakada) Pohuwato yakni calon Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato, Yusri M Helingo - Fatmawaty Syarief (ILOMATA) nomor urut 1, dan Saipul Mbuinga - Iwan Adam (SIAP) nomor urut 2.
Pro JurnalisMedia Siber (PJS) Gorontalo menggelar pertemuan silaturahmi dengan Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Syarif Mbuinga, di Kedai Inspirasi Marisa, Rabu (13/11/2024).
Antusiasme tampak di Desa Omayuwa dan Imbodu, Kecamatan Randangan, saat warga menyambut kedatangan Saipul A. Mbuinga dalam kampanye blusukannya. Selasa, (5/11/2024).
Hamdi menyebut, bahwa Saipul A. Mbuinga telah berperan besar dalam mengangkat kader-kader Alkhairaat di berbagai posisi strategis di Kabupaten Pohuwato, termasuk di DPRD.
Calon Bupati Pohuwato, Saipul A Mbuinga, turut hadir dalam apel akbar peringatan Hari Santri Nasional (HSN), di lapangan Desa Buntulia Utara, Kecamatan Buntulia, Selasa (22/10/2024).
Kegiatan ini dalam rangka implementasi closed loop system pertanian hortikultura serta mendorong penguatan BUMD dalam pengendalian inflasi Provinsi Gorontalo