Beranda Kabupaten Pohuwato Tim Resmob Otanaha Amankan Pelaku Penganiayaan Menggunakan Senjata Tajam di Kota Gorontalo

Tim Resmob Otanaha Amankan Pelaku Penganiayaan Menggunakan Senjata Tajam di Kota Gorontalo

0
YYM alias Lius (38), pelaku penganiayaan menggunakan senjata tajam di Perumahan Graha Permai, Jalan Melon, Kecamatan Dungingi, Kota Gorontalo.

Barang bukti yang diamankan dari kejadian ini yakni Helm merk BMC Helmet, Sepeda motor Yamaha XSR warna hitam dengan nomor plat DM 3596 JQ, dan Pisau badik berwarna hitam yang digunakan pelaku dalam aksi penganiayaan.  

“Dari pengakuan pelaku saat dilakukan interogasi, Pelaku diketahui berada di bawah pengaruh minuman beralkohol saat kejadian dan mengakui semua perbuatannya dan siap bertanggung jawab atas tindakannya,” tambahnya.

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here