Beranda Feature 23 Spesies Mamalia Terinfeksi Flu Burung H5 di AS

23 Spesies Mamalia Terinfeksi Flu Burung H5 di AS

Foto yang diabadikan pada 21 Mei 2021 ini menunjukkan seekor singa di Kebun Binatang Nasional Smithsonian di Washington DC, Amerika Serikat. (Xinhua/Liu Jie)

0
1,498
Xinhua

Departemen Pertanian AS menyampaikan bahwa karena meningkatnya minat terhadap kucing domestik berkaitan dengan wabah HPAI, pihak berwenang mengumpulkan informasi yang relevan sejak Maret lalu dan melaporkannya ke Organisasi Kesehatan Hewan Dunia (World Organization for Animal Health/WOAH).

   

"Sebagai hewan peliharaan, kucing domestik dapat menjadi jalur potensial bagi virus flu burung untuk menyebar ke manusia," ungkap Kristen Coleman, seorang assistant professor di School of Public Health di University of Maryland yang juga affiliate professor di Jurusan Kedokteran Hewan, sebagaimana dilaporkan di outlet berita universitas tersebut pada Juni.


Seekor kucing menikmati ketika dagunya dibelai dalam acara Mega Adoption di Houston, Texas, Amerika Serikat, pada 10 November 2019. (Xinhua/Yi-Chin Lee)

   

"Kami mengamati distribusi global dan penyebaran infeksi flu burung pada spesies kucing antara 2004 hingga 2024 dan menemukan peningkatan drastis dalam laporan infeksi virus tersebut pada kucing mulai 2023, dengan lonjakan infeksi yang dilaporkan terjadi pada kucing peliharaan, berlawanan pada hewan liar atau hewan yang dipelihara di kebun binatang. Peningkatan ini bertepatan dengan penyebaran galur H5N1 yang cepat di antara spesies mamalia saat ini," imbuh Coleman.

   

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait